Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2020

SISTEM PENDIDIKAN

  Pendidikan  Pendidikan adalah segala daya upaya dan semua usaha untuk membuat masyarakat dapat mengembangkan potensi manusia agar memiliki kekuatan spiritual keagamaan, pengendalian diri, berkepribadian, memiliki kecerdasan, berakhlak mulia, serta memiliki keterampilan yang diperlukan sebagai anggota masyarakat dan warga negara. Di samping itu pendidikan merupakan usaha untuk membentuk manusia yang utuh lahir dan batin cerdas, sehat, dan berbudi pekerti luhur. Pendidikan mampu membentuk kepribadian melalui pendidikan lingkungan yang bisa dipelajari baik secara sengaja maupun tidak. Pendidikan juga mampu membentuk manusia itu memiliki disiplin, pantang menyerah, tidak sombong, menghargai orang lain, bertaqwa, dan kreatif, serta mandiri. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa pendidikan baik sengaja maupun tidak, akan mampu membentuk kepribadian manusia yang matang dan wibawa secara lahir dan batin, menyangkut keimanan, ketakwaan, berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap, k...

MANUSIA DAN PENDIDIKAN

                                                            MANUSIA DAN PENDIDIKAN                   Manusia pada dasarnya merupakan makhluk yang paling sempurna yang diciptakan oleh Tuhan karena mempunyai akal dan pikiran, hal ini membuat manusia memiliki kemampuan yang sangat besar dalam mengembangkan diri dan juga untuk bertahan hidup, akal dan pikiran jugalah yang membedakan antara manusia dan hewan yang jika dilihat secara sepintas sama-sama merupakan makhluk hidup yang mempunyai nafsu dan naluri. Manusia memiliki potensi yang sangat besar dalam dirinya saat Tuhan menciptakan manusia, potensi inilah yang seharusnya dapat manusia manfaatkan untuk kehidupan yang lebih baik di dunia ini. Akal dan pikiran inilah yang membuat manusia dapat menguasai alam u...